MBP 600 H merupakan salah satu varian mesin cetak batako paving produksi Kembar Teknika. Dengan kapasitas sekali cetak 6 (enam) buah batako paving akan memudahkan anda dalam mencetak batako paving dan mempercepat produksi batako paving tersebut. Sudah menggunakan komponen hidrolik sebagai daya tekan sehingga hasil batako maupun paving yang didapatkan sangat padat. Berikut spesifikasi mesin lengkapnya.
