KEMBAR TEKNIKA

Proses Penggarapan Mesin Paving Hidrolik

Seperti yang kita tahu bahwa mesin batako paving dengan sistem hidrolik sudah banyak beredar di pasaran. Lalu apa uang membuat mesin batako hidrolik buatan Kembar Teknika berbeda dari yang lainnya? Well, mesin garapan Kembar Teknika menggunakan komponen hidrolik buatan Jepang. Seperti yang telah orang banyak tahu bahwa hidrolik dari Jepang jauh lebih awet daripada buatan lain.

Selain itu, penggarapan mesin paving hidrolik Kembar Teknika juga sangat memperhatikan secara rinci setiap komponen didalamnya. Rangkaian mesin batako paving hidrolik sangatlah rumit. Untuk itu penggarapanya juga harus sangat hati-hati agar nantinya tercipta mesin yang mampu bekerja secara optimal.

Penggarapan yang rumit dari mesin cetak paving hidrolik sudah dimulai sejak pembuatan gambar detail mesin. Gambar detail seperti yang tertera diatas merupakan pedoman bagi teknisi untuk merakit mesin batako paving otomatis tersebut. Ini membuktikan bahwa mesin cetak batako paving Kembar Teknika tidak meniru produk manapun. Dan untuk menjaga agar produk kami tidak ditiru orang lain maka spesifikasi detail tidak kami tampilkan hanya dimensi secara umum saja.

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Artkel Lainnya

Scroll to Top